Entries by adminfkip

[:id]Untidar dalam Unicovs (UNY National Competition Of Volunteer Skills) 2018[:en]Untidar takes part in Unicovs (UNY National Competition Of Volunteer Skills) 2018[:]

[:id] UNY- Dalam rangka dies natalies yang ke 54, UNY menggelar acara yang bernama UNY FEST. 21 macam mata perlombaan tingkat nasional disuguhkan oleh 7 Unit Kegiatan Mahasiswa di UNY. Salah satunya adalah UNICOVS (UNY national Competition of Volunteer Skills) yang diadakan oleh KSR PMI Unit UNY. Ada 3 macam perlombaan dalam rangkaian acara UNICOVS, […]

[:id]Atif Sholehuddin, Mahasiswa PBSI Juarai Lomba Esai Nasional[:]

[:id] Kabar gembira datang dari salah satu mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar, Atif Sholehuddin. Mahasiswa semester VI ini dinobatkan menjadi Juara I Lomba Esai yang diadakan PCINU (Pimpinan Cabang Istimewa Nahdlatul Ulama) Sudan dalam rangka Hari Lahir NU ke-92. Melalui esai berjudul Pengukuhan Sinergi Lingkungan […]

[:id]Kongres KM FKIP ke 1 Resmi Digelar[:en]The First KM FETT’s Congress Officially Held[:]

[:id] UNTIDAR – Dewan Perwakilan Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (DPM FKIP) Untidar menggelar kongres Keluarga Mahasiswa FKIP ke 1 dengan tema “Sinergitas Ormawa FKIP Menuju Kemajuan FKIP yang Madani”. Kegiatan ini dilaksanakan selama empat hari, mulai tanggal 13,14,19 dan 26 April 2018 bertempat di Gedung Teknik E3.2.06 Universitas Tidar. Kongres yang baru pertama […]

[:id]HIMAPRODI PBSI FKIP Mempersembahkan Gelar Sastra Bertajuk “Lini Masa Sastra”[:en]FETT: The Student Association of PBSI Presents Literary Performance entitled “Literature Timeline”[:]

[:id] FKIP-UNTIDAR (26/4). Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP Untidar mengadakan gelar sastra bertajuk “Lini Masa Sastra” Senin, 23 April 2018. Gelar sastra ini merupakan acara rutin yang diselenggarakan setiap tahun sekali. Acara yang dilaksanakan pada pukul 19.00 WIB di Gedung Auditorium Untidar ini dibuka oleh Rangga Asmara, M.Pd. selaku Koordinator […]

[:id]Seminar Nasional Himaprodi PBSI dalam Rangkaian Peringatan Hari Sastra 2018[:en]Himaprodi PBSI held a national seminar to comemorate FETT Literary Day 2018[:]

[:id] Senin (23/4), Himaprodi PBSI mengadakan seminar nasional bagi mahasiswa. Seminar yang merupakan rangkaian kegiatan untuk memperingati hari sastra 2018 ini mendahului kegiatan gelar sastra dan lomba baca sajak. Seminar yang mengusung tema esensi kebudayaan dalam sastra sebagai penguat moral bangsa ini menghadirkan dua pembicara yaitu Prof. Dr. Setya Yuwana Sudikan, M. A. Dan Prof. […]

[:id]Benchmarking Bidang Keuangan FKIP Untad[:en]Benchmarking of Faculty of Science Teaching and Political Science Finance Field Tadulako University (Untad)[:]

[:id] FKIP Untidar—Bidang keuangan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tadulako (Untad) mengadakan benchmarking bersama bidang keuangan FKIP Untidar pada Selasa (10/04/2018). Perwakilan bidang keuangan FKIP Untad yang datang berjumlah lima orang. Untad merupakan universitas negeri yang terdapat di Kota Palu, Sulawesi Tengah. Berdasarkan sejarahnya, Untad merupakan universitas swasta (1963-1966) yang dinegerikan pada 1981. […]

[:id]Mahasiswa FKIP Raih Dana Hibah PKM dan PHBD Tahun 2018 Kemenristekdikti[:en]FKIP Students Won PKM Kemenristekdikti Grants 2018[:]

[:id] FKIP-UNTIDAR (16/4). Seminggu yang lalu, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) baru saja mengumumkan hasil seleksi proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 5 bidang dan Program Hibah Bina Desa (PHBD) untuk pendanaan tahun anggaran 2018. Berdasarkan pengumuman tersebut, FKIP Untidar menyumbangkan 5 proposal PKM yang didanai, 2 di antaranya dari mahasiswa Program Studi Pendidikan […]

[:id]Persiapan Launching Jurnal Mahasiswa[:en]The Preparation of Student Journal Launching[:]

[:id] Tanggal 26 Oktober 2017 lalu wakil rektor bidang akademik, Prof. Dr. Joko Widodo, M. Pd. meresmikan jurnal prodi di lingkungan Universitas Tidar. Jurnal – jurnal Prodi tersebut digadang-gadang dapat dijadikan wadah publikasi berbasis keilmuan (berbasis prodi) yang bereputasi. Jurnal-jurnal yang ada di lingkungan Universitas Tidar dirasa masih belum cukup untuk mewadahi animo masyarakat pada […]

[:id]FKIP UNTIDAR Menjadi Tuan Rumah Rapat Koordinasi Forkom Pimpinan FKIP Negeri Se-Indonesia[:en]FETT UNTIDAR Became Host for Coordination Meeting of FORKOM FKIP[:]

[:id] Rapat koordinasi merupakan agenda rutin tahunan Forum Komunikasi Pimpinan FKIP Negeri Se-Indonesia. Pada kesempatan kali ini FKIP UNTIDAR menjadi tuan rumah acara tersebut. Rencananya acara ini awalnya  diselenggarakan di Kampus FKIP Magelang, namun karena bersamaan dengan pemugaran gedung FKIP acara kemudian dipindah di Hotel Griya Persada, Kaliurang, Yogyakarta. Acara yang diselenggarakan pada 17-19 Maret […]

[:id]Selamat Menempuh UTS Genap 2017/2018[:en]Wish All the Best for Students in Midsem Exam of Even Semester of Academic Year 2017/2018[:]

[:id] Sesuai dengan kalender akademik dan kemahasiswaan tahun akademik 2017/2018, dua minggu ke depan (9-21 April) Universitas Tidar (UNTIDAR) melaksanakan Ujian Tengah Semester (UTS) genap tahun ajaran 2017/2018 secara serentak. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNTIDAR sebagai bagian tak terpisahkan dari civitas akademik UNTIDAR juga melaksanakan UTS genap 2017/2018. Dalam rangka mempersiapkan UTS tersebut […]