Visi Misi dan Tujuan

A. VISI

Menjadi pengembang ilmu di bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia yang berbasis riset, berwawasan Teknologi, Informasi, dan Komunikasi (TIK), dan berjiwa wirausaha yang mampu bersaing di tingkat nasional pada tahun 2030

B. MISI

  • Mengembangkan pengajaran bahasa dan susastra Indonesia yang didasari pendekatan riset dan wawasan TIK dalam suasana akademik yang menjunjung tinggi nilai-nilai budaya dan agama.
  • Mengembangkan penelitian dalam bidang bahasa, susastra Indonesia, dan pengajarannya yang didasari pada fenomena kebahasaan dan kebudayaan Indonesia.
  • Mengembangkan pengabdian kepada masyarakat bidang bahasa, susastra Indonesia, dan pengajarannya yang didasari pada kebutuhan empiris masyarakat pada bidang bahasa, susastra Indonesia, dan pengajarannya.
  • Mengembangkan kerja sama dalam skala nasional dalam mengimplementasikan tri dharma perguruan tinggi yang mendukung pengembangan pribadi mahasiswa dan dosen menjadi ilmuwan yang berjiwa pendidik, peneliti, pengembang wirausaha dan ipteks.
  • Mengembangkan tata kelola dan layanan akademik yang profesional dengan prosedur yang rasional, transparan, dan baku.

C. TUJUAN

  • Menghasilkan lulusan dengan karakteristik sebagai berikut.
  1. Memiliki pemahaman mendalam tentang paradigma keilmuan dan pengajaran di bidang bahasa dan susastra Indonesia.
  2. Memiliki keterampilan pokok dalam melakukan interaksi atau negosiasi dalam pengajaran bahasa Indonesia.
  3. Memiliki kecakapan akademik dalam merespons tantangan dan permasalahan di bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia sehingga dapat menjawab perubahan-perubahan dunia di bidang pendidikan.
  • Menghasilkan karya penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang dapat diimplementasikan secara nyata di bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia dan dapat dipublikasi dalam skala nasional dan internasional.
  • Terealisasinya kerjasama dengan pemangku kepentingan baik institusi pendidikan maupun nonpendidikan dalam skala nasional di bidang pengembangan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, serta peningkatan mutu SDM.
  • Menghasilkan sistem tata kelola dan layanan akademik yang profesional dengan prosedur yang rasional, transparan, dan baku.

A. VISION

This study program has a vision to lead the development of research-based, technology, information and communication-concept (TIK) and entrepreneurial science development in Indonesian language and literature education field which is able to compete in Southeast Asian region.

B. MISSIONS

  • Develop research-based education of Indonesian language and literature in academic situation which respect culture and religion value.
  • Develop research and community service in Indonesian language and literature education sector which is based in technology, information and communication (TIK)
  • Develop networking in Southeast Asia region in implementing lecturer duty (teach, research, and community service) which support student and lecturer self-development to be scholar in educator, researcher, entrepreneur and science and technology inventor.
  • Develop professional academic management and service through rational, transparent and standard procedure.

C. PURPOSE

  • Result the alumni who have the characteristics below.
  1. Possess a deep understanding on the scientific paradigm and teaching in the field of Indonesian language and literature.
  2. Possess basic skills in interaction and negotiation of Indonesian language teaching.
  3. Possess academic skills in responding challenge and problem in Indonesian language and literature education in order to answering world’s educational sector change.
  • Result the research and community service which can be implemented in Indonesian language and literature education and published in national and international level.
  • Realize the cooperation with the stakeholder both education institution and non-education institution in Southeast Asian level in the areas of academic, research collaboration, and implementation cooperation of research result.
  • Result the professional management system and academic service through rational, transparent, and standard procedure.