Entries by adminfkip

“Keep Calm dan UTS Ga Nyontek!”

FKIP – Ujian Tengah Semester (UTS) Tahun Akademik 2016/ 2017 dimulai tanggal 7-12 November 2016. Ujian dilaksanakan mundur dua minggu dari jadwal yang ditetapkan pada kalender akademik dikarenakan pelaksanaan Bulan Bahasa FKIP Tahun 2016 yang jatuh pada akhir Oktober 2016. Banyak hal yang terjadi di hari pertama ujian: ada beberapa mahasiswa yang terlambat walau mereka […]

Mahasiswa dan Dosen FKIP berpartisipasi dalam Studi Banding Kemahasiswaan Universitas Tidar

Selasa (18/10), rombongan Universitas Tidar memulai perjalanan studi banding kemahasiswaan dengan tujuan tiga Universitas di Solo dan Malang. Kegiatan yang melibatkan 80 peserta kegiatan yang terdiri dari Dosen, Karyawan, dan Fungsionaris Mahasiswa ini bertujuan untuk melakukan studi komparasi di bidang kemahasiswaan khususunya di bidang PKM (Program Kreatifitas Mahasiswa) dan P2K (Pusat Pengembangan Karier). Dalam perjalanan […]

Para Juara English Drama Competition Bulan Bahasa FKIP

Perhelatan akbar Bulan Bahasa FKIP (BBF) ditutup dengan pentas seni Sabtu, 29 Oktober 2016 kemarin.  Para pemenang berbagai perlombaan pun diumumkan pada event tersebut. English Drama Competition – salah satu perlombaan yang diselenggarakan pada Senin, 24 Oktober 2016 silam telah mendapatkan sang juara.  Juara tersebut berhasil diperoleh dengan penilaian yang didasarkan pada tema, penguasaan karakter, […]

Temu Alumni Lintas Angkatan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar

Berbagai kegiatan alumni Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar di bulan Oktober telah terlampaui. Dimulai dari kegiatan anjangsana ke rumah dosen – dosen senior, donor darah bersama alumni, dan ditutup dengan kegiatan Temu Alumni Lintas Angkatan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar. Kegiatan temu alumni lintas angkatan ini dilaksanakan pada hari Minggu, 30 […]

Donor Darah Bersama Alumni Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar

Alumni Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar bekerjasama denga Palang Merah Indonesia Kota Magelang mengadakan kegiatan ‘Donor Darah bersama Alumni Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar Magelang’ pada hari Kamis, 27 Oktober 2016. Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka memperingati Pekan Bulan Bahasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar. […]

STORY TELLING COMPETITION FKIP: MENCINTAI BUDAYA INDONESIA MELALUI INDONESIAN FOLKTALE

(FKIP-28/10/16) – Semarak dalam rangka menyambut Bulan Bahasa 2016 di lingkungan FKIP masih belum usai. Serangkaian perlombaan yang melibatkan mahasiswa FKIP maupun mahasiswa dari fakultas-fakultas lain masih berlangsung dengan antusias yang tinggi dari para peserta lomba. Salah satu mata lomba yang berlangsung pada Jum’at 28 Oktober 2016 adalah Story Telling Competeition  Mata lomba ini membutuhkan […]

SOSOK: SEMANGAT YANG TAK PERNAH PADAM DALAM LOMBA BEST PRACTICE FKIP UNTIDAR 2016

Usia boleh tua, tapi semangat tak pernah padam. Adalah Drs. Gunawan Sudarsana, sosok berusia 58 tahun, peserta dengan usia tak lagi muda dalam ajang lomba Best Practice FKIP Untidar 2016. Gunawan mengatakan, “Dalam dunia akademik, usia seseorang tidak ditentukan melalui usia biologisnya. Yang tua usianya bisa terlihat muda, dan yang muda terlihat tua, dimana yang […]

Mahasiswa Untidar Padati Lomba Stand Up Comedy

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tidar menggelar lomba Stand Up Comedy pada Kamis (27/10). Acara tersebut diikuti 40 mahasiswa dari berbagai fakultas di Untidar. “Sebetulnya, acara ini diselenggarakan untuk seluruh mahasiswa Untidar, tetapi animo fakultas selain FKIP masih rendah. Setelah kami amati, acara ini bertepatan dengan Ujian Tengah Semester yang diadakan di fakultas-fakultas […]

FKIP UNTIDAR GELORAKAN SEMANGAT SUMPAH PEMUDA 2016

Jumat, 28 Oktober 2016, Universitas Tidar menggelar upacara peringatan hari Sumpah Pemuda ke-88 tahun 2016 di halaman Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tidar. Upacara ini diikuti seluruh civitas akademika Universitas Tidar. Suasana khidmat mewarnai prosesi upacara ini. Tema yang diusung pada peringatan Sumpah Pemuda adalah ”Pemuda Indonesia Menatap Dunia.” Pokok pidato Menteri Pemuda dan […]